Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

saefulsagita12Avatar border
TS
saefulsagita12
6 fakta menarik mengenai semut

Hay semua terimaksih sudah mampir di trit gua. Kali ini saya akan membahas tentang fakta fakta menarik mengenai semut . kita mengenal semut sebagai hewan yang paling memiliki rasa social yang tinggi dan pekerja keras dan biasanya tidak lebih dari itu namun masih banyak fakta lain mengenai hewan kecil ini teman teman. Nah berikut ini 6 fakta menarik mengenai semut .



1. Semut ini teman teman bisa mengangkat beban yang beratnya 50 sampai 100 kali dari berat badannya, dan dapat menarik beban yang 30 kali lebih berat dari badannya.

2. Otak semut ini teman teman memiliki sekitar 250.000 sel otak. Sebagai perbandingan, manusia memiliki 10.000 juta sel otak. Jadi, kira-kira 40.000 otak semut sama dengan satu otak manusia. Dengan jumlah sel otak sebanyak itu, semut merupakan spesies serangga paling cerdas di muka bumi teman teman .

3. Harapan hidup semut ini teman teman rata-rata semut biasa umurnya 45 sampai 60 hari. Dan Semut pekerja dapat hidup antara 7 sampai 10 tahun, sementara ratu semut dapat hidup antara 10 hingga 20 tahun. Ketika sang ratu mati,dan semut koloni hanya bisa bertahan beberapa bulan.


4. Dan Perut semut ini teman teman terdiri dari dua bagian. Satu perut untuk menyimpan makanan untuk dirinya sendiri, dan perut kedua untuk makanan yang dibagikan dengan semut lainnya.

5. Dan semut ini teman teman telah mulai bertani dan berkebun 50 juta tahun sebelum manusia melakukan hal yang sama. Para semut menggunakan teknik hortikultura yang canggih untuk meningkatkan hasil panen mereka, dengan cara mensekresikan zat kimia yang kaya antibiotik untuk menghambat pertumbuhan jamur. Sarang mereka juga dibangun dengan sistem yang sangat canggih, untuk mengontrol temperatur dan kelembapan.

6. Semut ini bisa membentuk superkoloni. Superkoloni tersebut memiliki jutaan sarang dengan jangkauan ratusan kilometer, dan kedalaman sarang hingga 6 meter di bawah tanah. Semut dari sarang yang berbeda namun dalam satu koloni sangat jarang terlihat saling serang satu sama lain. Superkoloni terbesar yang pernah diketahui terdapat di California bagian selatan, dengan panjang jangkauannya

terimakasih udah ngebaca trit saya mohon maaf tritnyaasih berantakan masih belajar bikin trit emoticon-Shakehand2emoticon-Sorry
Diubah oleh saefulsagita12 24-07-2016 04:03
0
3.1K
28
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan