Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

marselinus605Avatar border
TS
marselinus605
Rupanya Goku Tak Bisa Menandingi 5 Tokoh Ini?
Referensi pihak ketiga
Hallo sahabat semua, anda yang pencinta anime laga tentu sudah tidak asing lagi dengan tokoh yang bernama Goku. Goku adalah seorang tokoh jagoan yang berasal dari serial film Dragon Ball. film dragon ball adalah film yang berkisah tentang perjalanan panjang para super hero ahli beladiri dalam mencari bola naga, bola naga sendiri adalah bola yang beasal dari Planet Namek yang diciptakan oleh para dewa d planet namek, Dragon ball ini dikisahkan dalam film berjumlah enam buah, enam buah dragon ball ini selalu menjadi rebutan karena siapaun yang bisa mengumpulkan ke enam bola naga bisa mendapatkan apapun yang ia inginkan. oleh karena itu goku dan teman-teman nya belatih keras dan berjuang keras supaya bisa menjaga bola naga supaya tidak jatuh ketangan yang salah. goku memang merupakan tokoh yang kuat dalam serial film Dragon ball, namun tahu kan teman-teman, bahwa goku tidak bisa mengalahkan kan ke lima tokoh superhero berikut ini.

1.Saitama

Referensi pihak ketiga

Di urutan pertama tokoh superhero yang tak bisa menandingi Goku adalah Saitama, saitama adalah seorang tokoh animasi dalam serial film One Punch Man, dalam film ini dikisahkan bahwa saitama adalah seorang laki-laki biasa dan tanpa kekuatan apapun, namun ia memiliki ambisi untuk menjadi seorang superhero terkuat, oleh karena itu ia berlatih keras setiap hari, hingga akhirnya ia mendapatkan kekuatan yang luar biasa, karena kekuatan yang luar biasa tersebut, ia menjadi kehilangan rambutnya dan menjadi botak, dalam setiap film one punch man, saitama selalu bisa mengalahkan semua monster dengan sekali pukulan nya, nah jika ia dihadapkan dengan goku maka goku pun tak bisa mengalahkan saitama.

2. Avatar Aang

Referensi pihak ketiga

Nomor dua tokoh yang tak bisa dikalahkan oleh goku adalah avatar aang. bagi anda yang pernah menonton film The Legend Of Aang tentu anda semua tahu dan kenal dengan tokoh humoris namum memiliki kekuatan yang luar biasa, dia adalah aang. aang adalah seorang anak remaja dari suku pengendali angin, dia adalah orang terpilih untuk menjadi Avatar, avatar adalah tugas seseorang untuk bisa menjadi pengendali dari ke empat elemen yaitu bumi, api, air dan udara. pada akhir kisah perjalanan sang avatar Aang ia pada akhirnya bisa menguasai semua elemen tersebut dan bisa mengalahkan raja api ozai, kekuatan besar dari aang tersebut jika dihadapkan dengan Goku tentu jauh berbeda.

3. Thanos

Referensi pihak ketiga

Baru-baru ini duni film di hebohkan dengan film Avenger End game, dalam film tersebut para pahlawan avenger harus berjuang melawan dasyat nya kekuatan Thanos yang telah berhasil mengumpulkan kekuatan dari Batu Invinity, dari jentikan tangan Thanos ia bisa menghancurkan sebagian dari bumi. dengan kekuatan besar dari Thanos tentu sangat mudah bagi nya untuk mengalahkan Goku.

4. Naruto

Referensi pihak ketiga

Tokoh anime yang satu ini juga memiliki kekuatan yang luar biasa untuk bisa mengalahkan Goku, Naruto adalah seorang laki-laki hebat yang awal nya hanya anak biasa yang usil, namun oleh karena kekuatan yang ditanam oleh ayah nya Hokage ke empat, ia bisa menguasai kekuatan dari Kyubi ekor sembilan, kyubi ekor sembilan adalah sosok monster terkuat. dengan kekutan dari naruto dan kyubi maka dapat dipastikan bahwa naruto bisa mengalahkan Goku.

5. Bejita

Referensi pihak ketiga

Bejita atau vegeta adalah tokoh yang sama dari serial film dragon ball, dikisahkan dalam film dragon ball bejita memiliki kekuatan yang setara dengan goku, bahkan dalam film drgaon ball, goku tidak pernah bisa mengalahkan vegeta dalam pertarungan mereka, mereka kini menjadi sahabat yang bersama-sama berjuang membela keadilan.

cakrossi
kumaniaks
tatagraha21
tatagraha21 dan 9 lainnya memberi reputasi
0
7.7K
46
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan