Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

FinaadmAvatar border
TS
Finaadm
Ini Dia 7 Tool Blogger yang Sangat Bermanfaat Naikkan Trafik

Halo agan-agan, izinkan kali ini ane mau share 7 tool blogger yang efektif digunakan. Seperti yang kita semua tahu, di era serba canggih ini, blogger sebenarnya sudah memiliki akses ke berbagai alat yang dapat meningkatkan kualitas dan efisiensi pekerjaan. Tapi sayangnya banyak yang belum paham apa saja alat-alat digital yang bermanfaat tersebut.

Nah, gak usah berbasa-basi,berikut adalah tujuh tool digital yang diperlukan oleh blogger untuk mengoptimalkan konten mereka.

7 Tool Blogger Recommended

1. AI Writer

AI Writer adalah semua tool AI alias Artificial Intelegent yang menggabungkan kecerdasan buatan untuk menghasilkan konten berkualitas tinggi secara otomatis. Blogger dapat memanfaatkan alat seperti ini untuk menghasilkan artikel dengan cepat, memberikan sentuhan kreatif, dan menghemat waktu.

Contoh AI Writer sangat banyak. Misalnya OpenAI, Spinner (AI), sampa Paraphrase Tool. Di antara alat-alat tersebut, ada yang berbayar dan ada yang tidak. Contohnya OpenAI. Ada OpenAI versi free, tapi ada juga yang versi premium.

2. Tool Riset Keyword

Untuk meningkatkan visibilitas di mesin pencari, tool blogger untuk riset kata kunci sangat penting. Blogger dapat menggunakan alat seperti Ubersuggest atau Google Keyword Planner untuk menemukan kata kunci yang relevan dan memiliki potensi tinggi untuk mendatangkan lalu lintas organik.

Untuk Keyword Planner sendiri penggunaannya gretong alias gratis. Tapi untuk Ubersuggest, blogger memang harus membayar. Sebab fitur yang disediakan juga lebih banyak.

3. Website Penyedia Gambar

Visualisasi konten adalah kunci untuk menarik perhatian pembaca. Blogger memerlukan sumber gambar berkualitas tinggi, dan situs web penyedia gambar adalah solusi yang baik untuk mendapatkan gambar tanpa harus khawatir tentang masalah hak cipta.

Website penyedia gambar sendiri ada banyak. Dua di antaranya yang paling populer adalah Freepik dan Envanto Elements. Di Envanto, bahkan blogger juga bisa mendapatkan akses video dan musik yang bagus.

4. Tool Terjemahan

Ketika blogger ingin menjangkau audiens global, tool terjemahan seperti Google Translate dapat membantu menerjemahkan konten ke berbagai bahasa. Tool blogger ini memungkinkan blogger untuk mencapai audiens yang lebih luas dan meningkatkan daya jangkau konten mereka.

Tapi tentu saja agar hasil terjemahannya optimal diperlukan tool yang lebih premium. Misalnya Quillbot yang memang sudah mentereng namanya di antara para blogger.

5. Layanan Streaming

Video telah menjadi elemen kunci dalam strategi konten digital. Blogger dapat memanfaatkan layanan streaming seperti YouTube untuk membuat konten video yang menarik dan berbagi informasi dengan cara yang lebih dinamis.

Selain itu, blogger juga bisa mendapatkan inspirasi dari berbagai layanan streaming kekinian seperti Netflix, Viu, sampai BStation.

6. Tool Plagiarism Checker

Integritas konten adalah kunci kepercayaan pembaca. Blogger harus menggunakan tool plagiarism checker seperti Turnitin untuk memastikan bahwa konten yang dihasilkan adalah asli dan tidak melanggar hak cipta orang lain.

Apalagi saat ini persaingan makin ketat. Apa jadinya bila konten yang disediakan ternyata cuma copas doang.

7. Tool Edit Grammar

Konten yang bebas dari kesalahan tata bahasa meningkatkan kredibilitas blogger. Tool edit grammar seperti Grammarly membantu menyempurnakan tulisan dengan memberikan saran tata bahasa dan memastikan konten tetap profesional.

Penuhi Kebutuhan Tool Blogger di Toolabs Live

Dengan memanfaatkan berbagai tool digital ini, blogger dapat meningkatkan efisiensi, kreativitas, dan kualitas kontennya. Kombinasi dari AI writer, riset kata kunci, penyedia gambar, terjemahan, layanan streaming, plagiarism checker, dan tool edit grammar membantu blogger untuk tetap relevan dan kompetitif dalam dunia digital yang terus berkembang.

Nah, kalau agan-agan pengen menggunakan semua alat tersebut tanpa ribet, coba aja pakai Toolabs Live. Toolabs ini semacam ekstensi yang bisa membantu memanage langganan semua alat tersebut.

Jadi dengan praktis, agan-agan bisa langsung mendapatkan akses ke tool blogger dari Netflix sampai Gramarly. Keren banget kan? Harganya juga cuma 49,9 ribu lho.
Silahkan kalau agan-agan penasaran, ke website officialnya di Toolabs Live ya.
0
54
2
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan