Hanung mengaku kalau Band Mocca merupakan salah satu band favoritnya. Dari project terakhir di Film Catatan Akhir Sekolah, ternyata Hanung belum pernah lagi bertemu dengan personil Band Mocca, di episode kali ini, merupakan pertemuan kali pertama setelah mereka berkolaborasi di tahun 2005
34:25
Hanung Bramantyo Benci Film Karena Sandal Jepit
24 Desember 2020
Seorang sutradara ternama sekelas Hanung Bramantyo, ternyata dulunya sangat tidak menyukai film, ia lebih menyukai seni panggung. Terlebih ketika dirinya pernah diusir dari gedung bioskop karena menggunakan sandal jepit, bukan sepatu.
37:16
Arti Lagu Dibalik Film Angga Sasongko
04 Desember 2020
Memilih soundtrack menurut Angga bukan hanya mencari penyanyi yang lagi naik daun, atau jumlah stream yang banyak di platfrom musik. Lagu itu berjalan beriringan dengan cerita yang ada pada suatu film.
29:10
Angga Sasongko; penonton lebih penting
04 Desember 2020
Sebuah momen tidak mengenakan terjadi kepada Angga Sasongko ketika ajang penghargaan FFI tahun 2014. Film Angga yang berjudul Cahaya Dari Timur mendapatkan 9 kategori nominasi, yang dimana diantara ke-9 nominasi tersebut tidak ada nama Angga Sasongko sebagai sutradara. Bagaimana cerita lengkapnya? Dengerin episode wave motion kali ini yuk!
36:48
Antara Joko Anwar dan Pengisi Soundtrack Film
07 November 2020
Selain karena diberikan refrensi mengenai pemilihan pengisi soundtrack, ternyata selera musik Joko Anwar yang bisa mempertemukan Janji Joni dengan The Adams dan juga White Shoes & The Couples Company.
26:22
Ketika Kredibilitas Joko Anwar Dipertanyakan
06 November 2020
Siapa yang tidak tahu nama Joko Anwar, seorang movie maker di Indonesia yang memiliki kredibilitas baik selama dia berkarya. Namun, ada titik dimana Joko pernah dipertanyakan kredibilitasnya oleh seorang crew, saat dia menggarap film pertamanya yaitu Janji Joni.