kaskus.podcastAvatar border
TS
kaskus.podcast
Kita Tidak Sendirian Dalam Merebut Kemerdekaan RI!

Agan Sista masih ingat kalau kita belajar sejarah itu seperti membaca sebuah dongeng, sembari belajar langsung membayangkan bagaimana keadaan pada masa itu bukan? Ternyata dengan membaca sejarah itu bisa menjadi satu inspirasi buat kita semua! Nah, kali ini ane akan mengajak  Agan Sista membahas sejarah Indonesia! Lewat thread ini kita harus mengingat sejarah masa lalu, betapa beratnya perjuangan dalam merebut kemerdekaan Indonesia GanSis.




Tepat pada tanggal 17 Agustus 1945, Bung Karno dan Bung Hatta memproklamasikan kemerdekaan Indonesia tapi tahukah kalian baik sebelum dan sesudah proklamasi tersebut Indonesia masih dihadapi pihak sekutu yang ingin mengambil alih keutuhan NKRI.




Nah, ternyata Indonesia tidak berjuang sendirian GanSis, banyak tokoh-tokoh asing yang ikut mendukung dan membantu Indonesia untuk mencapai kemerdekaannya! Entah karena rasa kemanusiaan atau rasa cinta yang mengubah pandangan mereka yang membantu Indonesia pada saat itu. Terlepas dari berbagai alasan apapun itu, mereka telah ikut berjasa dan ikut berpartisipasi dalam terbentuknya NKRI.

emoticon-Tepuk Tangan



 

Quote:





Nah buat Agan Sista yang udah penasaran dengan sejarah Indonesia, capcus! Dengerin Podcast , eksklusif! di KASKUS Podcast!

emoticon-Cendol Gan




Diubah oleh kaskus.podcast 28-11-2018 06:49
0
1.4K
8
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
doyanoncomAvatar border
doyanoncom
#1
sendirian kok kita berjuang hanya dengan bambu runcing emoticon-Ngakak (S)
0
Tutup