Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

ukhtyfit81Avatar border
TS
ukhtyfit81
Hal Seru Versi Ane, Kuy Intip!


#mumpungdirumah

Anak sekolah itu pada senang libur sekolah beda dengan emak-emak yang bakalan ribet ngurus ini itu, eittt tapi jangan salah kita ajak mereka bekerja sama.

Libur 14 hari itu menurut Ane cukup sebentar sih kalo kita menikmati hari-hari dengan Indah, semua akan terasa menyenangkan. beda lagi kalo dengan kegalauan, boro-boro 14 hari 1hari pun rasa setahun. Hhehe, ya gak GanSist? Ya aja deh biar cepet, cepet ke KAU eh tuh kan. Life'it.

Kegiatan seru di rumah dengan menghabiskan waktu bersama keluarga itu jarang-jarang karena semua pada-pada sibuk, nah sekarang saatnya libur semua. Kita habis waktu bersama keluarga tercinta.

1. Bermain bersama keluarga



Karena sekolah libur anak-anak menjadi suntuk di rumah terus karena para emak tidak mengizinkan anak-anak keluar rumah, bermain jauh-jauh.

Nah tugas para emaklah yang harus menghibur anak-anak mengajaknya bermain di rumah.

Ane mengajak adik-adik untuk bermain supaya mereka tak bosan, dengan main tebak-tebakan misalnya yang kalah harus di cemongin. Atau lompat tali bersama kakak-kakaknya.

2. Belajar

Quote:


Walau libur sekolah belajar itu perlu karena anak akan mudah lupa jika ia tak di ajak belajar . ajak belajarnya harus dengan cara unik, agar mereka tak suntuk dan malas untuk belajar, misalnya dengan belajar sambil solawatan.

Ane pun menyetel musik sambil mereka mengikuti alunan musik dari hape, atau mereka langsung yang menjadi penyanyinya. Belajarpun jadi tak suntuk malah menyenangkan.

3. Makan bersama



Makan bersama keluarga itu lebih nikmat loh! Dari pada makan sendiri-sendiri. Walaupun makanannya sederhana tapi jika bersama keluarga terasa istimewa.

Keluarga ane jarang-jarang makan bersama karena kesibukan masing-masing, nah karena sekarang mumpung di rumah jadi semua kumpul. Dan setiap makan kita harus makan bersama. Dan keseruan- keseruan pun kerap terjadi saat makanan di piring habis pasti adik-adik pada berebut. Dan di situlah keseruannya. Rumah pun menjadi rame.

4. Bersih-bersih rumah sambil menyetel musik dan joged-joged

Agar hari-hari gak suntuk dan bosen kita Akan mengajak keluarga bersih-bersih rumah dengan cara yang unik.

Bersih-bersih rumah sambil bermain Dan mendengarkan musik atau dengan joged-joged ria. Itu lebih menyenangkan loh! Dan jadi tak terasa cape. Rumah pun menjadi bersih. Kita akan bekerja sama pekerjaan rumah selesai suntuk pun hilang.

5. Mendekatkan diri kepada Tuhan

Dan ini yang tak boleh ketinggalan, beribadah dan mendekatkan diri kepada Sang Pencipta.

Solat berjamaah bersama keluarga itu yang penting agar kita terbebas dari penyakit apapun berdzikir dan meminta perlindungan kepada Allah SWT. Dan tidak lupa membaca Al-Quran agar hati tenang dan terbebas dari kerisauan yang melanda hati.

Sekian thread ane kali ini, yuk berbagi keseruan GanSist di rumah juga, bolehlah kita syering-syering di kolom komentar. Jangan lupa kasih cendol, rate dan kalo berkenan bagikan juga yah!

Salam manis dan Terima kasih.

Belajar Bersama Bisa

Sumber: Dokpri dan Opini pribadi
Diubah oleh ukhtyfit81 03-07-2020 07:38
WardahRos
riwidy
ismilaila
ismilaila dan 34 lainnya memberi reputasi
35
2.2K
136
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
ukhtyfit81Avatar border
TS
ukhtyfit81
#33
Quote:


So pasti
azka81
makola
makola dan azka81 memberi reputasi
2
Tutup