Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

bluejellyAvatar border
TS
bluejelly
- █│ DISKUSI │█ - All About Startup Digital
Selamat datang di thread All About Startup Digital (AASD)

Thread ini dikhususkan untuk agan-agan yang tertarik dengan dunia startup digital atau mungkin telah berkecimpung didalamnya. Disini agan bisa diskusi apa saja mengenai startup digital, minta feedback dari startup yang telah dibuat atau saran dan masukan mengenai startup yang sudah atau ingin agan buat (ide). emoticon-I Love Indonesia (S)

Jangan sungkan-sungkan loh kalau mau minta masukan dari ide startup yang sekarang agan lagi pikirin, jangan takut bakal dicontek toh walaupun ide agan dicontek, tapi semagan agan gak bakal bisa dicontek oleh siapapun, karena semua itu tergantung semangat dan visi ke depannya. Plus kalau sharing ide, pastinya wawasan agan akan menjadi lebih luas karena masukan-masukan yang berguna dari masyarakat di thread ini. Gimana masih takut untuk sharing ide? emoticon-Big Grin

Yang mau share tentang berita-berita startup digital di Indonesia juga boleh, biar ekosistem startup Indonesia semakin luas dan kuat. Selamat berdiskusi. emoticon-I Love Indonesia (S)

Buat agan yang bingung apa itu startup, khususnya startup digital, silahkan lihat panduan dibawah ini. Kalau masih bingung, tapi pengen tau banget, tanya aja gak usah malu-malu. emoticon-Big Grin

Perkenalan Mengenai Startup
Spoiler for Info:
Diubah oleh bluejelly 18-11-2013 09:49
dailysocial.id
dailysocial.id memberi reputasi
1
261K
2.8K
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Tampilkan semua post
sponshorinAvatar border
sponshorin
#2788
sulit cari sponsor dan butuh sponsor?
Butuh sponsor dan sulit cari sponsor untuk event kamu? Kami solusinya!

emoticon-cystgemoticon-cystg emoticon-cystg emoticon-cystg

Tentu kita butuh sponsor untuk melaksanakan event yang megah. Namun, cari sponsor untuk sebuah event cukup sulit. Pernahkah agan merasakan kesulitan cari sponsor dan merasa cape untuk melakukan penawaran kesetiap sponsorship?

Ingin melakukan penawaran kerjasama ke sponsorship tapi ga punya list kontak sponsor adalah masalah utama. Kami yakin bahwa diluar sana banyak perusahaan yang sedang membutuhkan branding dan rela mengeluarkan dana untuk sponsor namun hal tersebut tidak tersampaikan kepada event organizer.



Lahirnya startup kami berawal dari permasalahan tersebut. Sponshorin merupakan sponsorship marketplace yang mempertemukan antara event organizer dengan pihak sponsorship spoonsorship dalam satu platform.

Kamu hanya perlu upload proposal penawaran di website kami dan jika ada sponsorship yang tertarik maka kami akan menghubungi agan atau sista! emoticon-Wowcantikemoticon-Wowcantik

Apakah ini bayar gan?
100% Gratis gan! Kami bukan jasa sponsor, kami adalah marketplace sponsorship

Kemana kami upload proposal penawaran?

Agan bisa upload proposal penawaran di www.sponshor.in

Oke gan, ane akan upload! Terimakasih infonya!
Sama-sama gan, kami sangat senang membantu kamu untuk menyelesaikan
problem mencari sponsorship!


Butuh sponsor?
#SponshorinAja

Diubah oleh sponshorin 19-04-2020 10:11
sickperson7
sickperson7 memberi reputasi
1
Tutup